Contoh Karangan Bahasa Arab Tentang Cita-cita Menjadi Guru
Assalamualaikum sahabat pecinta bahasa Arab, kali ini Admin akan membagikan cerita tentang cita cita menjadi guru dalam bahasa arab.
Coba Admin mau tanya siapa di antara kalian yang tidak punya cita-cita? tentu semua memiliki cita-cita, cita-cita seseorang juga bermacam-macam, ada yang ingin menjadi guru, dokter, perawat,
pedagang, seniman, pegawai, arsitek, jurnalis dsb.
Nah di sini Admin akan memberikan karangan bahasa arab cita cita menjadi guru yang di dalamnya menceritakan cita cita dalam bahasa arab.
Semoga teks atau artikel karangan bahasa arab tentang cita-cita dan artinya ini dapat dijadikan latihan untuk membuat karangan tentang cita cita menggunakan bahasa arab dan terjemahnya. Kita juga berdo'a apa yang kita cita-citakan dapat terwujud.
Berikut di bawah ini Contoh Cerita Bahasa Arab Tentang Cita-cita Menjadi Guru dan Artinya:
Demikian uraian mengenai Karangan Bahasa Arab Tentang Cita-cita Menjadi Guru dan Artinya, semoga bermanfaat.
أمْنِيَّتِيْ
(Cita-cita Saya)
أنا أحمد، أنا طالب
في الفصل الثاني من المدرسة المتوسّطة الإسلامية 1 باندونج، فالآن أتكلم عن أمنيّتي.
Saya Ahmad, saya adalah seorang siswa
kelas 2 Madrasah Aliyah 01 Bandung, dan sekarang saya akan membicarakan tentang
cita-cita saya.
عَرَفْنَا أنّ كلّ الإنسان
لهم أمنيّتهم، والأماني التي تتمنون متنوعة وفقا لما انْفِعالهم، منهم من يتمنى أن
يكون طبيبا، ومنهم من يتمنى أن يكون مهندسا، صحافيا، وتجارا، ورساما وغيرها. فأما أنا
أتمنى أن أكون مدرسا.
Kita tahu bahwa setiap manusia
memiliki cita-citanya masing-masing, cita-cita yang mereka harapkan
berbeda-beda sesuai passion-nya masing-masing, ada yang bercita-cita
untuk menjadi dokter, ada yang bercita-cita menjadi arsitek, jurnalis, bisnismen, seniman
(pelukis) dll. Adapun saya bercita-cita menjadi guru.
كنتُ أتمنى أن أكون مدرسا
لأنني أحب مجال التربية، ولما أحب عديدا حين أنظر أعمال المدرسين، كل صباح يذهبون
إلى المدرسة لتعليم العلوم والمعارف على التلاميذ، فكان التلاميذ ماهرون في كثير
من المادة الدراسية، وبجانب ذلك أن ليس لأعمالهم إلا أعمالا نافعة إما لأنفسهم
وإما للتلاميذ وإما للمجتمع بإعطاء الأثر الطيب.
Saya bercita-cita menjadi seorang
guru karena saya menyukai dunia pendidikan, entah kenapa saya begitu menyukai
tatkala melihat pekerjaan seorang guru, setiap pagi mereka pergi ke sekolah
guna mengajar berbagai ilmu dan pengetahuan terhadap murid-muridnya, maka
jadilah murid-murid tersebut mahir dalam banyak mata pelajaran, disamping itu
tidak terdapat secuilpun dalam pekerjaan mereka kecuali bermanfaat baik bagi
dirinya, murid-murid, maupun masyarakat melalui pemberian pengaruh yang baik.
ولذلك، بعد تخرجت من هذه
المدرسة سألتحق بالجامعة في كلية التربية والتعليم، وسأدرس بكل مُوَاظَبٍ عن العلوم التربوية
والتعليمية
حتى أكون ماهرا ومفيدا للآخرين.
Oleh karena itu, setelah saya lulus
dari sekolah ini, saya akan melanjutkan kuliah di fakultas tarbiyah dan
keguruan, dan saya akan bersungguh-sungguh belajar mengenai ilmu-ilmu pendidikan
dan pembelajaran supaya saya terampil dan berguna bagi orang lain.
أخيرًا، أدعو الله عما
أتمنى تُحَقَّقُ، آمين.
Akhirnya, saya berdo’a kepada Allah
tentang apa yang dicita-citakan dapat terwujud, Aamiin.
Demikian uraian mengenai Karangan Bahasa Arab Tentang Cita-cita Menjadi Guru dan Artinya, semoga bermanfaat.
izin menggunakan teks nya ya kak
ReplyDelete